top of page

SIKATAN DAYA 2022 MILITARY TOURISM

SIKATAN DAYA 2022 MILITARY TOURISM

Kabar Gembira untuk Masyarakat Kabupaten Lumajang, dalam waktu dekat ini akan digelar Latihan tempur Sikatan Daya 2022 TNI AU di Air Weapon Range (AWR) Pandanwangi pada Rabu, 10 Agustus 2022.


"Kita perkenakan masyarakat untuk melihat latihan tempur angkatan udara tentunya dengan aman dan nyaman. Event ini sekaligus sebagai konsep kami Military Tourism di Kabupaten Lumajang" Ujar Bupati Lumajang (Thoriqul Haq)


Kalian yang datang akan melihat langsung pesawat Su-30 Flanker, F-16, T-50i Golden Eagle, EMB-314 Super Tucano, dan Kopasgat TNI AU.

Wah. . Gimana? Jangan sampai kelewatan event ini yaa.


#pariwisatalumajang

#lumajangeksotik

#lumajangtourism

#dinaspariwisatalumajang

#militarytourism

#lumajang




Recent Posts